Bagaimana menghilangkan cat mobil lain yang menempel di cat mobil anda
Ketika mobil anda terserempet mobil lain, motor, bajaj, gerobak, dll biasanya meninggalkan sedikit sisa cat. Jika anda beruntung hanya meninggalkan goresan ringan atau sedang dan tidak sampai ke lapisan primer/dempul. Proses menghilangkan cat yang terserempet tadi secara umum sama seperti menghilangkan goresan halus. Lihat foto-foto dibawah untuk contoh pengerjaanya.
Alat-alat dan cairan yang digunakan:
a. Kumpon halus
b. Lap microfiber tipe terry
c. Applicator pad busa
Proses pengerjaan:
1. Kondisi awal
2. Applikasikan kumpon halus sedikit saja. Disini saya menggunakan Meguiar’s ScratchX.
(Pada bagian utama panduan saya beri tahu lebih dari satu merk kumpon halus yang saya telah buktikan bagus)
3. Gosokkan bolak balik atau atas bawah dengan tenaga. Pada kasus ini saya gosok +- 3 kali dimana 1 kali sama dengan kurang lebih 10-20 gosokkan.
4. Setelah 3- 4 kali dan di lap. Cat hilang tinggal sisa goresan-goresan bekas terserempet.
Catatan: Pada kasus terserempet kemungkinan besar selalu mengakibatkan goresan, entah goresan sedang atau dalam. Kalau kasusnya begitu, setelah catnya bersih anda lihat dan putuskan apakah goresannya termasuk tipe yang mana. Setelah itu baru diselesaikan sesuai tipe goresannya.
Di panduan terlengkap ini beserta bonusnya terdapat lebih dari 40 proses pengerjaan and plus teknik-teknik lainnya yang lebih mendetil yang pastinya sangat efektik dan bisa anda lakukan sendiri. Semuanya saya jelaskan dengan foto-foto langkah demi langkah cara pengerjaannya, penjelasan, catatan tambahan dan cara pencegahannya jika memungkinkan. Jadi anda dapat langsung mempraktekannya tanpa takut salah.
Hal apa saja dari mobil anda yang ingin anda pertahankan, percantik, perbaiki atau diremajakan kembali ?
Mencuci mobil dengan benar
Menggunakan grit guard untuk mengurangi resiko timbulnya goresan halus
Memilih sampo mobil yang berkualitas
Membersihkan kotoran burung, kelelawar, dan sisa serangga mati
Bagaimana mengeringkan mobil setelah dicuci tanpa menimbulkan goresan baru
Membersihkan velg menggunakan wheel cleaner
Menggunakan quick detailer setelah cuci untuk permukaan cat yang lebih sempurna
Bagaimana menggunakan clay untuk mendapatkan permukaan cat sehalus sutra
Bagaimana menghilangkan oksidasi dan mengembalikan warna asli cat
Membersihkan aspal dalam waktu singkat tanpa merusak cat
Membersihkan jamur kaca dengan serbuk, aman bahkan untuk mobil eropa sekalipun
Membersihkan jamur kaca dengan cairan kimia tanpa merusak
Membersihkan jamur yang mengkristal di permukaan cat dengan kumpon
Mengenali empat tipe goresan
Menghilangkan goresan halus
Menghilangkan goresan ringan
Menghilangkan goresan sedang
Menghilangkan atau at least menyamarkan goresan panjang gara-gara‘dikerjain’ orang iseng
Menggunakan wax yang harus kering sebelum di bersihkan
Menggunakan wax yang setengah kering harus di bersihkan (zymol)
Menggunakan wax yang setengah kering harus di bersihkan (carlack)
Menggunakan kemoceng mobil
Menggunakan quick detailer setelah kemoceng mobil
Menggunakan waterless wash
Tiga teknik membersihkan interior
Membersihkan jok kain
Membersihkan jok semi kulit
Membersihkan dan mencegah jok kulit kering dan retak-retak
Membersihkan plafon kain
Membersihkan plafon bludru
Membersihkan plafon semi kulit atau vinyl
Membersihkan kaca tanpa streak
Membersihkan and melindungi karpet dasar
Menghilangkan bau-bau-an pada interior mobil
Menghilangkan noda pada interior
Membersihkan dashboard dan lubang AC atau udara
Membersihkan dan mempercantik ruang mesin
Membersihkan dan mengkilapkan bahan plastik
Membersihkan engsel dan pengait pintu
Membersihkan sticker
Membersihkan lis plastik hitam
Mencopot emblem kurang dari 30 detik
Men-detail fender
Menghilangkan atau membersihkan cat mobil lain yang menempel di bumper
Mencuci lap microfiber agar selalu lembut seperti baru
Kumpon, produk perawatan dan peralatan yang telah saya approve, dijamin anda puas dengan hasilnya
Dimana tempat-tempat yang direkomendasikan untuk membeli obat dan peralatan
Dan masih buanyak lagi...
Saya Tahu Ini Kedengarannya Terlalu Mudah dan Tidak Bisa Dipercaya
Mungkin anda berpikir mana bisa semuanya dilakukan dirumah tanpa mesin tetapi hasilnya maksimal. Ok, saya akui kelemahan dilakukan dirumah tanpa menggunakan mesin poles adalah hasil permukaan cat tidak akan semengkilap ketika menggunakan mesin poles tetapi hasil maksimal permukaan cat yang bebas goresan halus bisa tercapai. Selain itu dengan tidak menggunakan mesin poles, mobil anda yang kondisinya parah seperti jamurnya tebal atau goresannya banyak dan agak dalam akan sangat sulit dan memakan waktu membersihkannya atau bisa disebut tidak effisien. Kalau kondisi mobil anda seperti ini sebaiknya serahkan ke salon mobil saja. Kemudian anda tinggal merawatnya yang tentunya jauh lebih mudah dan menyenangkan.
Masih tidak percaya jika anda dapat melakukannya di rumah?...Bagi anda yang pernah menyalonkan mobil anda, coba anda ingat-ingat dari sekian banyak langkah pengerjaan, tahap apa yang menggunakan mesin?... Jika anda belum pernah menyalonkan mobil anda, saya akan beritahu. Tahap penggunaan mesin hanya dua saja yaitu ketika memoles permukaan cat dan ketika membersihkan interior yaitu menggunakan penyedot debu. Itu saja, jadi misalnya jika ada 10 tahap pengerjaan salon mobil hanya 2 yang menggunakan mesin, itu berarti hanya 20% saja...sisanya 80% dilakukan manual menggunakan tangan.
Gimana masuk akalkan? Tetapi tunggu dulu mungkin anda masih tidak percaya dengan perkataan saya. Sebelum saya akhirnya merelease panduan super lengkap dan detail ini saya menunjukkannya kepada beberapa “beta tester”. Berikut adalah unedited testimoni yang mereka katakan tentang “Panduan Lengkap Perawatan Mobil” ini.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar